Trump Dilantik: Prediksi Ekonomi Negara
Di upload oleh admin - 20 Jan 2025
68 views

Trump Dilantik: Prediksi Ekonomi Negara

thumbnail

Pelantikan Donald Trump sebagai Presiden AS ke-47 yang akan dilaksanakan 20 Januari 2025 waktu setempat membawa tantangan baru bagi ekonomi global termasuk Indonesia.


Donald Trump telah menjanjikan tarif perdagangan baru yang dapat menekan sektor manufaktur dan menaikkan inflasi di AS. Tarif perdagangan yang tinggi meningkatkan biaya impor, menurunkan daya saing, dan memperlambat pertumbuhan global. Ketika inflasi tetap tinggi, daya beli masyarakat akan terus tertekan, sehingga meningkatkan ketimpangan perekonomian.


Selain itu, harga emas diprediksi melonjak hingga USD 3.000 per ons. Lonjakan ini didorong oleh peningkatan global, termasuk ketegangan perdagangan, inflasi, dan konflik geopolitik. Meningkatnya daya tarik emas sebagai aset lindung nilai dapat mendorong kenaikan harga.


Jabar Erat

itqan peduli



Sumber: liputan6.com